Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024

Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024

BOBINTEL.COM - Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024

Nomor :2045/H.H4/SK.01.01/2024                                                                 5 April 2024
Lampiran : Satu berkas
Hal : Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024

Yth.
1. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Seluruh Indonesia;
2. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Seluruh Indonesia;
3. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota Seluruh Indonesia;
4. Perwakilan Pemerintah Republik Indonesia di Luar Negeri;
5. Atase Pendidikan dan Kebudayaan Pemerintah Republik Indonesia di Luar Negeri.

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 17 Tahun 2021 tentang Asesmen Nasional, dengan ini kami sampaikan Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Nomor 019/H/KP/2024 tentang Pedoman Penyelenggaraan Asesmen Nasional.

Berkenaan dengan hal itu, kami mohon bantuan dan dukungan Saudara untuk:

1. Menyampaikan informasi jadwal Asesmen Nasional tahun 2024 (daftar terlampir) kepada satuan pendidikan di wilayah Saudara;

2. Menyampaikan informasi tentang Asesmen Nasional dan tempat pelaksanaan Asesmen Nasional kepada satuan pendidikan di wilayah hukum Saudara (daftar terlampir) untuk pelaksanaan Asesmen Nasional di luar negeri;

3. Menyampaikan informasi terkait Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi tentang Asesmen Nasional dan Pedoman Penyelenggaraan Asesmen Nasional kepada satuan pendidikan agar mengunduh pedoman tersebut melalui tautan https://pusmendik.kemdikbud.go.id/an/page/download/3.

Atas perhatian dan kerja sama Saudara, kami mengucapkan terima kasih.

LAMPIRAN I
TANGGAL PELAKSANAAN ASESMEN NASIONAL 2024

1. Tanggal Pelaksanaan Asesmen Nasional

Tanggal Pelaksanaan Asesmen Nasional

2. Tanggal Pelaksanaan Survei Lingkungan Belajar untuk Kepala Satuan Pendidikan dan Pendidik pada Pendidikan Dasar dan Menengah

Tanggal Pelaksanaan Survei Lingkungan Belajar untuk Kepala Satuan Pendidikan dan Pendidik pada Pendidikan Dasar dan Menengah

3. Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024 untuk Peserta Didik

a. Jadwal SMK, MAK, SMA, MA, SMALB, dan yang sederajat

Jadwal SMK, MAK, SMA, MA, SMALB, dan yang sederajat

b. Jadwal Paket C/PKPPS Ulya dan yang sederajat

Jadwal Paket C/PKPPS Ulya dan yang sederajat

c. Jadwal SMP, MTs, SMPLB dan yang sederajat

Jadwal SMP, MTs, SMPLB dan yang sederajat

d. Jadwal Paket B/PKPPS Wustha dan yang sederajat

Jadwal Paket B/PKPPS Wustha dan yang sederajat

e. Jadwal SD, MI, SDLB dan yang sederajat Tahap I (Gelombang 1 dan 2)

Jadwal SD, MI, SDLB dan yang sederajat Tahap I (Gelombang 1 dan 2) 

f. Jadwal Paket A/PKPPS Ula dan yang sederajat Tahap I

Jadwal Paket A/PKPPS Ula dan yang sederajat Tahap I

g. Jadwal SD, MI, SDLB dan yang sederajat Tahap II (Gelombang 3 dan 4)

Jadwal SD, MI, SDLB dan yang sederajat Tahap II (Gelombang 3 dan 4) 

h. Jadwal Paket A/PKPPS ULA dan yang sederajat Tahap II

Jadwal Paket A/PKPPS ULA dan yang sederajat Tahap II

LAMPIRAN II

LOKASI PELAKSANAAN ASESMEN NASIONAL DI LUAR NEGERI

Atase Pendidikan dan Kebudayaan, Konsulat Jenderal Kementerian Luar Negeri, dan/atau Perwakilan Pemerintah Republik Indonesia di Luar Negeri agar melakukan Sosialisasi Asesmen Nasional ke satuan pendidikan di wilayah hukum yang menjadi kewenangannya, termasuk informasi mengenai lokasi tempat pelaksanaan sebagai berikut:

LOKASI PELAKSANAAN ASESMEN NASIONAL DI LUAR NEGERI

Selengkapnya tentang Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024 bisa >>> DOWNLOAD DISINI <<<

Posting Komentar untuk "Jadwal Pelaksanaan Asesmen Nasional Tahun 2024"